Permasalahan dan solusi mengurangi sengketa pajak di Indonesia
Pemeriksaan di KPP. Sumber awal sengketa pajak di Indonesia berada pada level pemeriksaan, permasalahan pada saat pemeriksaan sering kali dibawa ke tahap yang lebih tinggi dan pemeriksaan tidak dijadikan tahap akhir dalam menguji kepatuhan Wajib Pajak. Pemerintah khususnya Direktorat Jenderal Pajak harus mengevaluasi sistem pemeriksaan pajak di Indonesia, seperti mencontoh Pemerikasan di Negara […]